Author: Rio Raharjo

  • Skateboarding: Ekspresi Ruang Kota Bukan Hal yang Mustahil

    Skateboarding:
    Ekspresi Ruang Kota Bukan Hal yang Mustahil

    Jika skateboard lahir dan berkembang di ruang kota, maka sulit menyangsikan bahwa kebebasan skateborder adalah kebebasan warga atas ruang kotanya. Sebab, kota bukan hanya tempat untuk bekerja dan berbelanja tapi tempat kesenangan sejati. Tempat di mana tubuh, emosi, dan energi manusia dapat diekspresikan sepenuhnya. Lalu bagaimana memaknai kebebasan skateboarder sebagai ekspresi warga kota, khususnya Samarinda.…

  • Barber Terror Syndicate Vol 2: Seputar Peran Komunitas dalam Barbershop dan Irisannya

    Barber Terror Syndicate Vol 2: Seputar Peran Komunitas dalam Barbershop dan Irisannya

    Dibentuk sekitaran 2018, komunitas ini punya misi untuk bisa menyatukan para barberman (sebutan tukang cukur barbershop yang ada di kota Samarinda. Konkretnya, menjadi wadah bertukar pikir ihwal meningkatkan kemampuan barberman (sebutan tukang cukur). Di sisi lain, komunitas ini ingin membangun ekosistem bisnis barbershop yang sudah mulai tumbuh subur di kota Samarinda sejak 2015an. Seperti apa…